Tag: belajar tarot

10 kartu tarot untuk pemula

10 Kartu Tarot Mudah Untuk Pemula

10 Kartu Tarot untuk pemula rekomendasi Tarot-telling. Semakin hari, semakin banyak pemula yang tertarik dengan tarot dan mencari kartu perdananya. Tarot yang dipandang sebagai alat mistik bahkan konon sihir, sesuatu yang mengerikan dan menakutkan, menjadi berbeda jaman sekarang. Ketika melihatnya dari sudut pandang lain, bisa menjadi salah satu alat yang dilirik oleh Psikolog untuk menyelami […]

Read more
Kisah Kamu #3

Kisah Kamu #3: Cermin Kartu Dari Kertas

Kisah Kamu #3 : Perkenalan dengan Tarot Kisah Kamu #3, Saya tidak ingat pertama kali mendengar kata Tarot, atau kapan pertama kali melihat kartu Tarot, atau sejak kapan saya mendengar pendapat tarot identik dengan ramal atau sihir. Bahkan yang baru-baru ini kaitan Tarot dengan ilmu psikologi. Walau dulu ketika awal tahun 2000-an saya pernah melihat […]

Read more
kisah kamu #2

Kisah Kamu #2 : Perjalanan Saya dan Tarot

Kisah Kamu #2 : Perkenalan dengan Tarot Kisah kamu #2: Awal mula kenal Tarot itu akhir tahun 2008 tepatnya bulan November. Saat itu ketika saya sedang berkunjung ke salah satu toko buku yang terletak di pojokan Jl. Jendral Sudirman Jogja, tiba-tiba mata saya tertuju ke sebuah buku berwarna biru dongker yang berjudul ‘Tarot Cara Membaca […]

Read more
Kartu Tarot Mayor

Mengenal Kartu Tarot Mayor

Mengenal Kartu Tarot Mayor Mengenal Kartu Tarot itu mirip dengan mau PDKT sama lawan jenis. Kita harus sekepo mungkin. Cari tau apa saja yang bisa kamu temukan mengenai Tarot. Lalu dipahami, sehingga ketika diajak jalan, komunikasi kalian sudah lewat batin (#eaa). Kali ini kita akan mengenal kartu tarot mayor lebih dekat. Jika di artikel kemarin […]

Read more
menjadi tarot reader

6 Syarat Menjadi Tarot Reader (Pewacana)

Tarot Reader (Pembaca Kartu Tarot) Sebelumnya sih tidak pernah terpikir ada suatu profesi menjadi seorang pewacana/pembaca Tarot (Tarot Reader). Saya yakin sebagian besar pecinta Tarot sekarang ini pada awalnya hanya sekedar iseng, ingin bisa meramal atau tertarik dengan gambarnya, simbol dan juga ilmu esoteris di belakangnya. Hingga pada suatu ketika, ada seorang klien yang bertanya […]

Read more
deck

Tips Memilih Deck Pertamamu

Read more
Kisah Kamu #1 : Natsune

Kisah Kamu #1: Tarot Membuka Jalanku

Kisah Kamu #1 : Natsune Hallo, Perkenalkan saya Natsu. Saya merupakan penggemar ilmu Divinasi dari masa kuliah. Sebelum memasuki pengalaman saya sesuai judul di atas, saya ingin memperkenalkan diri saya. Saya cuma orang biasa seperti pada umumnya. Hanya saja, pada waktu kuliah saya dikenalkan oleh teman setumpuk kartu berjumlah 78 buah. Pada saat itu, saya […]

Read more
Apakah sebenarnya Tarot itu

Apakah sebenarnya Tarot itu? (part 1)

Apakah Tarot itu? Jika sudah pernah mendengar atau membaca tentang kata Tarot. Apa yang ada di benak Anda? Sebagian besar pasti berhubungan dengan Kartu dan Ramalan. Betul? Ada yang tidak setuju? Bagus, nanti dibahas di part 2 ya. Pemahaman Umum Tarot Memang tidak salah juga sih jika yang dipahami tentang Tarot secara umum adalah tentang […]

Read more
Chat with us on WhatsApp