Category: Divinasi

Berbagai macam divinasi yang dapat digunakan dalam membaca kepribadian, memprediksi nasib manusia dan mendalami spiritual.

deck resmi

Deck Resmi VS KW, Pilih Mana Coba?

Deck Resmi atau KW ? Pilih Mana? Bagi yang sudah mengenal Tarot maupun baru kenal, masalah yang seringkali dihadapi adalah mencari kartu yang sesuai. Sesuai disini adalah sesuai dari segi tema/ilustrasi dan segi dana tentunya. Bagi pemula, deck Rider Waite merupakan pilihan utama dalam mempelajari Tarot. Selain karena deck tersebut merupakan deck pertama yang memiliki […]

Read more
Barbieri Tarot

Barbieri Tarot : Deck Fantasy Yang Memukau

Barbieri Tarot Halo, Apa kabar semuanya? Hari ini saya mencoba me- , eh bukan me- tapi lebih tepatnya berkenalan dengan Barbieri Tarot yang dibuat oleh Paolo Barbieri. Seorang ilustrator terkenal di Itali yang bekerja di sebuah penerbit ternama disana, dimana ia menjadi ilustrator cover buku-buku penulis ternama di dunia dalam spesialisasi genre fantasy. Deck Tarot ini […]

Read more
world tarot day

Gathering World Tarot Day Yogyakarta

World Tarot Day memang diperingati setiap 25 Mei, namun karena jatuh pada hari kerja maka di Yogyakarta diundur menjadi weekend Sabtu 28 Mei 2016. Kali ini Tarot Telling mendapat kesempatan untuk memeriahkan acara gathering Tarot Lovers di kota pelajar ini dengan memberikan doorprize bagi yang datang. Kita semua bertemu dengan Tarot memiliki alasan dan tujuan […]

Read more
world tarot day

World Tarot Day : Merayakan Hari Tarot

World Tarot Day Tiga belas tahun yang lalu, seorang Grandmaster Tarot dan pendiri Church of Tarot bernama Den Elder memprakarsai terciptanya hari Tarot sedunia yang dikenal dengan World Tarot Day. Hingga hari ini para petarot pun merayakan World Tarot Day dengan caranya masing-masing. Ada beberapa kejadian yang membuat ia prihatin dengan kondisi di masyarakat dan […]

Read more
Perbedaan Tarot dan Oracle

3 Perbedaan Tarot dan Oracle

Jika kamu sudah mengenal Tarot, pada akhirnya akan berkenalan juga dengan Oracle. Penjelasan mengenai kartu oracle sendiri bisa dilihat di sini. Sekarang Tarot-Telling akan bahas mengenai 3 Perbedaan Tarot dan Oracle secara singkat. Ada perbedaan mendasar antara Tarot dan Oracle yang dapat dijelaskan secara singkat sebagai berikut,     1. Jumlah Kartu Tarot memiliki jumlah […]

Read more
Langkah Membaca Tarot

4 Langkah Membaca Tarot

Langkah Membaca Tarot dalam 4 bagian Kamu sudah tau nih tentang Tarot. Kemudian sudah beli juga satu set perlengkapan Tarot. Pertanyaan mengenai tata cara langkah membaca Tarot itu gimana pasti secara alami muncul. Terus gimana mulainya? Berikut adalah 4 Langkah Membaca Tarot yang saya bagikan untuk kamu dalam membaca untuk diri sendiri. Biasanya di buku […]

Read more
Cat's Eye Tarot

Cat’s Eye Tarot : Sesi Wawancara dengan Kartu

Sesi Wawancara dengan Kartu Kali ini deck yang akan saya wawancara adalah Cat’s Eye Tarot. Dibuat oleh Debra M. Givin, DVM. Ia merupakan seorang dokter hewan, yang tentu saja spesialisasi kucing. Memahami seluk beluk perkucingan sekian lama hingga akhirnya mampu menciptakan deck yang menunjukkan kecintaannya pada hewan berbulu ini. Sesi wawancara ini berfungsi untuk mengenal […]

Read more
sebenarnya tarot

Apakah Sebenarnya Tarot itu? (part 2)

Apakah Sebenarnya Tarot itu? Setelah mengetahui tentang Tarot pada postingan sebelumnya, kali ini Saya akan memberikan sudut pandang lain tentang apakah sebenarnya Tarot itu. Tarot bukan hanya media untuk meramal. Bahkan Tarot itu pada awalnya pun tidak diciptakan sebagai media ramal. Namun, tidak bisa dipungkiri kenyataannya bahwa justru karena digunakan sebagai media ramal lah perkembangan […]

Read more
Apakah sebenarnya Tarot itu

Apakah sebenarnya Tarot itu? (part 1)

Apakah Tarot itu? Jika sudah pernah mendengar atau membaca tentang kata Tarot. Apa yang ada di benak Anda? Sebagian besar pasti berhubungan dengan Kartu dan Ramalan. Betul? Ada yang tidak setuju? Bagus, nanti dibahas di part 2 ya. Pemahaman Umum Tarot Memang tidak salah juga sih jika yang dipahami tentang Tarot secara umum adalah tentang […]

Read more
Tarot Eye of The Year

Tebaran Tarot Eye of The Year

Tebaran Tarot Eye of The Year Selamat Tahun Baru 2016! Di tahun yang baru ini mari kita intip kisi-kisi kehidupan yang akan dirangkum dalam tebaran yang khusus digunakan di awal tahun atau untuk melihat kondisi secara umum setiap bulannya dalam tahun 2016 ini. Nama tebarannya adalah Eye of  The Year atau Fokus Tahun Ini. Pertama-tama, […]

Read more
Chat with us on WhatsApp